mudah nya tonton video youtube secara ofline di android

assalamualaikum wr wb



siapa yang gak kenal dengan youtube Situs video streaming terbesar dan paling di kenal di internet dari pada situs streaming video yang lain.. kabar nya sudah memiliki pengguna aktif mencapai semilyar dalam setiap bulannya.

Video apa yang gak di uploadkan oleh user..konser artis papan atas sampai artis papan bawah yang ingin mendongkrak karir nya juga bisa promosi via youtube.,
video lucu,video heboh dan segala macam lah asal kita jeli dalam mencari video yang di cari besar kemungkinan akan ketemu..

Android sendiri dalam fitur bawaan nya tentunya sudah tertanam aplikasi youtube buat streaming video online,dan memang ponsel bersystem android sudah teruji handal dalam streaming video online tanpa banyak nya loading saat pemutaran streaming nya apalagi di dukung jaringan internet nya yang bagus.
Dalam postingan kali ini cuman mengabar kan saja bahwa dalam aplikasi youtube ternyata bisa buat nonton video secara ofline tanpa harus koneck internetnya alias tanpa pulsa,
Namun sebelumnya jika aplikasi youtube nya masih versi lama anda harus memperbarui di playstore terlebih dahulu.
Mudah dan simpel kok cara tonton video di youtube secara ofline di ponsel android anda.
Bagi yang membutuhkan simak yuk langkah nya

  • buka aplikasi youtube dan cari video yang mau di tonton
  • setelah ketemu lalu sentuh tanda panah kecil di pojok bawah video sebelah kanan



    • tunggu proses selesai dan klik back lalu klik ikon orang di pojok kanan atas,geser ke bawah maka ada simpanan video ofline tersebut



      • untuk memastikan anda bisa mematikan data selular nya Dan tonton video tersebut secara ofline



      Fitur menonton video youtube secara ofline merupakan keunggulan tersendiri namun bagi saya pribadi banyak juga kekurangannya .

      Kekurangan tersebut antara lain :
      • tidak semua video di youtube bisa di tonton ofline hal itu di tandai dengan tanda panah yang di coret
      • file video ofline hanya ada dalam aplikasi youtube yang artinya anda tidak bisa mengirimkan ke teman via bluetot misalnya
      • video ofline tidak tersimpan permanen dan bersifat sementara suatu saat akan terhapus dengan sendirinya
      Ya begitulah cara download video di youtube lewat aplikasi youtube android,memang video nya bisa di simpan dan di buka secara ofline tapi file video gak bisa di kirim melalui bluetooth atau share it, tentu ada cara sendiri kalau mau mendownload video yang tersimpam di galeri..

      Sekian posting dari saya
      kurang lebih nya mohon maaf
      wassalamualaikum wr wb
Previous
Next Post »

1 komentar

  1. Are you trying to earn money from your visitors by popunder ads?
    In case you are, have you tried using PopAds?

    BalasHapus