Ulasan album ke empat Iron Maiden Peace Of Mind 1983

Ulasan album ke empat Iron Maiden Peace Of Mind 1983 ledy erlangga. postingan kali ini membahas tentang Ulasan album ke empat Iron Maiden Peace Of Mind 1983
lanjutan dari album iron maiden sebelumnya The Number Of The Beast rilisan tahun 1982.
baca : Gebrakan Iron Maiden di Album The Number Of The Beast 1982
seperti di ceritakan di album Iron maiden sebelumnya bahwa album the number of the beast adalah album yang pertama kali vokalisnya di pegang oleh bruce dickinson dan terbukti album ini sukses secara komersil maupun secara ulasan dari para kritisi musik di sana.

berikut sebagian dari prestasi album The Number Of the Beast .
  • Majalah Q menempatkan album di No. 100 dalam daftar "100 album terbaik inggris sepanjang masa" tahun 2000;
  • pada tahun 2001 menempatkan di "50 Album Terberat Sepanjang Masa";
  • dan pada tahun 2006 menempatkannya di No. 40 dalam daftar "40 Album Terbaik tahun 80-an".
  • Guitar World menempatkannya di No. 17 dalam daftar "100 Album Gitar Terbesar di Dunia". ,
  • majalah Rolling Stone menempatkan di urutan #4 dari "100 Album Metal Terbesar Sepanjang Masa"tahun 2017,

kesuksesan album The Number of the Beast mendorong mereka menjalan kan tur panjang di berbagai negara berjuluk "Beast on the Road "

konser iron maiden
salah satu konser iron maiden

nah lalu bagaimana nasib album selanjutnya Iron Maiden yang berjudul Peace Of Mind yang di rilis pada tahun 1983.,simak ulasannya yuk.

cover iron maiden
Peace Of Mind cover

  • Dirilis :16 Mei 1983
  • rekaman :Januari - Maret 1983
  • Studio :StudiosCompass Point, Nassau,Bahama
  • genre :heavy metal
  • durasi :45:18
  • Label : EMI,Capitol(Amerika Utara)
  • Produser :Martin Birch

Kronologi Album Iron Maiden

Iron Maiden 1980| Killers 1981
|The Number Of The Beast 1982

Ulasan album ke empat Iron Maiden Peace Of Mind 1983

Piece of Mind adalah album studio keempat oleh band heavy metal asal Inggris Iron Maiden ,
awalnya dirilis pada tahun 1983 oleh EMI dan kemudian oleh Capitol di Kanada dan AS,
album ini kemudian diterbitkan kembali oleh Sanctuary / Columbia Records .
di album ini pertama kalinya band menggunakan drummer baru "Nicko McBrain ".
seperti di ketahui bahwa band di album sebelumnya menggunakan drummer clive burr ..dia resmi mengundurkan diri pada desember 1982 dari band karena jadwal pribadi nya terbentur dengan jadwal tur Iron Maiden.
Posisinya tergantikan oleh Nicko McBrain,yang sebelumnya berasal dari band Prancis Trust, serta Pat Travers , dan Streetwalkers .

dengan formasi inilah :
  • Bruce Dickinson - vokal
  • Dave Murray - gitar
  • Adrian Smith - gitar
  • Steve Harris - bass
  • Nicko McBrain - drum
Iron Maiden menggarap album Peace Of Mind .
album Piece of Mind sukes dan mendapatkan ulasan yang positif dari berbagai kritisi musik sebagian besar .
Pada tahun 1983, majalah Kerrang! menerbitkan jajak pendapat dari album metal terbesar sepanjang masa, dan album Piece of Mind menembus peringkat No. 1, lalu album The Number of the Beast berada di urutan di No. 2.

sejak di rilis pada 28 mei 1983 album Piece of Mind langsung menembus urutan # 3 album chart di UK.
Di Amerika Utara, album ini menjadi charting tertinggi band sejauh ini,dan menembus di posisi. 14 Billboard 200 .
Pada bulan Juli, Piece of Mind disertifikasi emas oleh RIAA ,
naik ke status platinum pada tahun 1986.
Pada tahun 1995, album ini mencapai status platinum di Inggris.
album peace of mind menelurkan single hits. " Flight of Icarus" dan " The Trooper".

itulah Ulasan album ke empat Iron Maiden Peace Of Mind 1983 yang di ambil bersumber di wikipedia .

Daftar lagu album ke empat Iron Maiden Peace Of Mind 1983


Download album ke empat Iron Maiden Peace Of Mind 1983



Sekian posting dari saya
Ulasan album ke empat Iron Maiden Peace Of Mind 1983
Kurang lebihnya mohon maaf
Dan semoga bermanfaat
Previous
Next Post »

4 komentar

  1. Maaf ga ngomentari artikelnya, kalo boleh tahu, template nya dapat dari mana mas? Boleh minta ga?

    BalasHapus
    Balasan
    1. boleh mas untuk template nya tapi di sini gak bisa kasih link nya

      Hapus