Album terlaris Motley Crue Dr. Feelgood 1989

Album terlaris Motley Crue Dr. Feelgood 1989 ledy erlangga. tidak di pungkiri kalau era 80 -90 an adalah era di mana band rock kala itu di kuasai oleh band band glam rock,dan salah satu band yang berjaya di masa itu adalah Motley Crue,meskipun sekarang nama band tersebut sudah tenggelam di telan jaman.,namun sejarah mereka masih tertuang di masa jaya mereka.
dan dalam postingan kemarin telah membahas album nya motley crue yang ke empat Girls, Girls, Girls rilisan tahun 1987.
baca :Download Album ke empat Motley Crue Girls, Girls, Girls 1987
pada postingan kali ini adalah Album terlaris Motley Crue Dr. Feelgood 1989
Dr. Feelgood adalah album kelima motley crue yang di rilis pada tahun 1989 ,album ini adalah lanjutan dari album sebelumnya Girls,Girls,Girls .,yang mana album keempat tersebut telah mendapatkan 4x platinum oleh RIAA menunjukan terjualnya 4 juta kopi di amerika dan album tersebut menembus chart bilboard 200 usa di posisi #2 dan posisi #14 tangga album di inggris.,
lalu apakah memang benar album motley crue kelima berjudul Dr.Feelgood ini memang sebagai album terlaris band saat itu..?simak ulasannya .
Album Motley Crue Dr.Feelgood
Album Motley Crue Dr.Feelgood

  • Rilis :1 September 1989
  • Rekaman :1988-1989
  • Studio :Little MountainSound Studios,Vancouver,Canada
  • Genre :Glam metal,hard rock
  • Durasi :45:07
  • Label :Elektra
  • Produser :Bob Rock

Kronologi Album Motley Crue

Too Fast For Love 1981 |Shout At The Devil 1983 | Theatre Of Pain 1985 | Girls, Girls, Girls 1987

Ulasan Album terlaris Motley Crue Dr. Feelgood 1989

Dr.Feelgood adalah album studio kelima band glam metal/glam rock asal amerika Motley Crue yang di rilis pada 1 september 1989.
motley crue telah menorehkan rekor penjualan 4 juta kopi di 3 album sebelumnya ,dan dalam album kelima ini motley crue bekerja sama dengan produser handal bob rock yang sering bekerja sama dengan band rock kelas atas dengan hasil yang maksimal misal album nya bon jovi,aerosmith hingga album black nya metallica dan banyak band lainnya.

bob rock sendiri awalnya kesulitan bekerja dengan personil motley crue yang doyan mabuk dan susah di atur..
akhirnya para personil di suruh buat trek lagu secara terpisah antar personil nya.

dan hasilnya sangat bagus.,album Dr.feelgood di puji dari berbagai kritisi musik di luar sana dan bob rock juga di puji secara universal khususnya karena memberikan "kemampuan band untuk menulis kait melodi yang lebih kuat tanpa kehilangan ciri khas musik hard rock yang sangat mereka idamkan" dan untuk kekuatan riff gitarnya.

lagu "Dr. Feelgood" dan " Kickstart My Heart " dinominasikan di penghargaan Grammy untuk kategori Best Hard Rock Performance pada tahun 1990 dan 1991, tetapi kalah dengan Living Colour selama dua tahun.
tetapi Mötley Crüe pun bisa memenangkan album Hard rock / Heavy metal terbaik tahun itu di American Music Awards pada Januari 1991.

album Dr.Feelgood sukses besar di pasar amerika dan terjual 6 juta kopi di sana dan mendapat 6x sertifikasi platinum oleh RIAA amerika dan 3x platinum oleh inggris.

dan ini adalah menandakan kalau album Motley Crue menjadi album terlaris di banding album sebelumnya.
album ini pun bisa menembus posisi puncak #1 di tangga album bilboard 200 Amerika dan menduduki posisi 4 tangga album di inggris.

dan inilah kinerja personil Motley Crue di album Dr.Feelgood 1989 :
  • Vince Neil - vokal utama dan backing, gitar ritme, harmonika, shaker
  • Mick Mars - gitar utama, backing vokal
  • Nikki Sixx - bass, , backing vokal, organ , piano
  • Tommy Lee - drum, backing vokal

itulah Ulasan Album terlaris Motley Crue Dr. Feelgood 1989 yang di ambil bersumber di wikipedia.

Daftar Lagu Album Motley Crue Dr. Feelgood 1989

cd 1
cd 2

Download Album Motley Crue Dr. Feelgood 1989



Sekian posting dari saya
Album terlaris Motley Crue Dr. Feelgood 1989
Kurang lebihnya mohon maaf
Dan semoga bermanfaat
Previous
Next Post »
0 Komentar