Ulasan Album AC DC Let There Be Rock 1977

Ulasan Album AC DC Let There Be Rock 1977 ledy erlangga. kemarin saya membahas tentang band heavy metal asal inggris Iron maiden di album nya yang ke enam Some Where In Time.
baca : ulasan album ke enam Iron Maiden Somewhere In Time 1986
kesempatan kali ini gak ada salahnya kalau saya kembali membahas tentang band era 70 an yang sangat ikonik gaya gitaris nya dengan gaya duck walk nya atau menghentak hentakan satu kaki di lantai panggung yaitu angus young ..gitaris dari band hard rock asal australia AC DC.
dan di postingan ini adalah tentang Ulasan Album AC DC Let There Be Rock 1977
Let There Be Rock adalah album studio keempat band hard rock asal Australia AC / DC . atau lebih tepatnya adalah album studio ketiga band yang dirilis secara internasional dan yang keempat akan dirilis di Australia.
album ini adalah lanjutan dari album Ac Dc sebelumnya Dirty Deeds Done Dirt Cheap rilisan tahun 1976.
baca :ulasan album AC DC Dirty Deeds Done Dirt Cheap 1976
sedikit cuplikan kilasan dari album Dirty Deeds Done Dirt Cheap ,

album dirty deeds adalah album ac dc yang mana band merasa di curangi oleh label atlantik karena pihak label gak suka dengan vokalis bon scot hingga ada desas desus akan di pecat nya sang vokalis dari band makanya gak heran kalau album ini justru di edarkan secara international pada tahun 1981 setelah kematian sang vokalis bon scot namun album ini di edarkan di wilayah autralia dan selain amerika pada tahun 1976.,

justru setelah rilis di amerika album nya malah tembus ke chart us di posisi #3,
album ini menampilkan singgle "Love at First Feel" dan "Problem Child" yang menduduki posisi puncak #1 di Kent Music Report Singles Chart Top 100.
nah lalu bagaimana nasib album ke empat ac dc bertajuk Let There Be Rock rilisan tahun 1977 ini,simak ulasannya.
Album AC DC  Let There Be Rock
Album AC DC Let There Be Rock

  • Rilis :21 Maret 1977(Australia)25 Juli 1977 (Internasional)
  • Rekaman :Januari –Februari 1977,
  • studio :Albert Studios, Sydney, Australia
  • genre :Hard rock ,blues rock , rock and roll
  • durasi :40 : 19 (Australia) 41:01 (Internasional)
  • Label :Albert /Atlantik
  • Produser :Harry Vanda ,George Young

Kronologi Album Ac/Dc

High Voltage (Australia) 1975 | T.N.T 1975 | High Voltage (international)1976 | Dirty Deeds Done Dirt Cheap 1976

Ulasan Album AC DC Let There Be Rock 1977

Let There Be Rock adalah album studio keempat band hard rock asal Australia AC / DC . atau lebih tepatnya adalah album studio ketiga band yang dirilis secara internasional dan yang keempat akan dirilis di Australia.
masih ingat cerita di album sebelum nya yang mana pihak label besar Atlantic records secara sengaja memang gak suka dengan acdc terutama dengan sang vokalis dan dampaknya seolah mau menenggelamkan pamor dari band ac dc..

ac dc di tahun 1976 akhir seolah mau di lupakan oleh para penggemar nya dan di australia juga banyak penggemar band yang beralih ke popastic kala itu.. alasan mereka adalah gak mau band favoritnya "kabur ke luar negri".
hal ini membuat kondisi band berada dalam titik rendah sepanjang sejarah band ac dc..
bahkan ketika band pulang ke australia dan mengadakan konser di Hordern Pavilion berkapasitas 5.000 pada tanggal 12 Desember 1976,itu pun cuman terisi gak lebih dari separuh nya..

dengan kondisi yang lumayan parah karena banyaknya penggemar yang meninggalkan mereka juga dari label atlantic records yang gak suka dengan album nya dirty deeds,
ac dc pun berniat untuk membuat album dengan porsi gitar yang lebih banyak dari album album sebelumnya.

Let There Be Rock diproduksi oleh tim produksi George Young dan Harry Vanda , yang telah memproduksi album- album band sebelumnya (George adalah kakak dari Angus dan Malcolm).
Hasilnya jauh melebihi apa yang telah diproduksi band sebelumnya di studio. Band ini mereplikasi suara live mereka, dengan hasil yang benar-benar meledak.

Dalam sebuah wawancara tahun 1991 dengan Guitar World , Angus mengenang, "Album di mana kita harus melakukan banyak eksplorasi gitar yang mungkin ada di album Let There Be Rock . Sepanjang album itu, ada banyak solo gitar dan banyak istirahat. Saya sangat suka beberapa dari banyak lagu di sana.

ulasan album Let There Be Rock bagi kritisi musik umumnya positif,
AllMusic memberi peringkat empat setengah dari lima bintang,
Pada tahun 2001, majalah Q menyebut Let There Be Rock sebagai salah satu dari 50 Album Terberat Sepanjang Masa .

dan inilah kinerja personil Ac Dc di album Let There Be Rock :
  • Bon Scott - vokal utama
  • Angus Young - gitar utama
  • Malcolm Young - gitar ritme, backing vokal
  • Mark Evans - gitar bass
  • Phil Rudd - drum, perkusi

itulah Ulasan Album AC DC Let There Be Rock 1977 yang di ambil bersumber di wikipedia.

daftar lagu Album AC DC Let There Be Rock 1977


download Album AC DC Let There Be Rock 1977



Sekian posting dari saya
Ulasan Album AC DC Let There Be Rock 1977
Kurang lebihnya mohon maaf
Dan semoga bermanfaat
Previous
Next Post »
0 Komentar